ShoutMix chat widget

Followers

Visitors


My Status

IP

About Me

Foto Saya
Ipunk
Penilaian orang itu berbeda-beda, jadi saya tidak menyebutkan itu. Slahkan nilai sendiri ;)
Lihat profil lengkapku
Senin, 14 September 2009

postheadericon Nokia N900




Dewasa ini, banyak ponsel yang sudah menggunakan teknologi touch screen. Nokia menyadari akan hal ini dengan merilis Nokia N900 (walaupun sebelumnya telah merilis Nokia 5800 XpressMusic sebagai ponsel touch screen yang diklaim sebaga ponsel pertama yang berlayar sentuh dari Nokia). Nokia N900 menggunakan sistem operasi berbasis Linux, yaitu Maemo 5 (Merupakan turunan dari Debian). Nokia menjanjikan bahwa, Maemo 5 memiliki interface/homescreen yang lebih baik dibanding sistem operasi sebelumnya. Kehadiran browser MicroB (berbasiskan Mozilla), Flash 9,4 dan AJAX akan menambah pengalaman browsing anda layaknya menggunakan browser pada PC atau notebook.
Menggunakan layar 3.5 inchi dengan resolusi 800 x 480 pixels, maka akan terasa lega, baik digunakan untuk menonton maupun berinternet. Dari sisi konektivitas, Nokia N900 sudah menggunakan 3,5 G (HSPA), port audio 3,5mm, TV-Out (PAL/NTSC), Micro USB (dengan high speed USB 2.0), Bluetooth 2.1 (dengan A2DP), GPS terintegrasi dengan A-GPS dan FM Transmitter.
Dengan memori internal 32GB dan dapat ditambah hingga 16GB menggunakan microSDHC, ribuan koleksi lagu kesayangan anda bisa anda tambahkan.

Nokia N900 mempunyai kamera dengan resolusi 2584 x 1398 pixels (format gambar dalam JPEG), dual LED flash, Autofocus dan masih banyak kelebihan dari Nokia N900.

Koneksi